Senin, 15 Desember 2014

Mengenal Jenis Ikan Hias Air Laut

Ikan Hias merupakan jenis ikan yang memiliki keindahan bervariasi dari segi warna dan bentuk tubuhnya yang unik. Kita ketahui bahwa ikan hias adalah jenis ikan yang berhabitat di air tawar dan di air laut. Dalam merawat ikan hias ini tentu bukan untuk di konsumsi melainkan ikan tersebut hanya untuk di pelihara dan menikmati keindahannya.

Pada kesempatan kali ini kami yang masih dalam tahap belajar akan memberikan informasi seputar Jenis Ikan Hias Air Laut Perairan Indonesia yang sangat indah yang cocok untuk anda pilih sebagai hewan peliharaan dirumah. Ada banyak jenis ikan hias air laut yang akan kami sampaikan sebagai berikut :

1. ANGELFISH atau Ikan Angel
2. BUTTERFLYFISH atau Ikan Kepe-kepe
3. SURGEONFISH atau Botana
4. TANGFISH atau Ikan Botana / Naso
5. CLOWN FISH atau Ikan Badut
6. DAMSEL FISH atau Ikan Betok
7. ANTHIAS FISH atau Ikan Rambo / Gadis
8. APOGON FISH atau Ikan Capungan
9. DOTTYBACK FISH atau Panter
10. GOBYFISH atau Ikan Goby 
11. BLENNYFISH atau Ikan Jabing
12. HOGFISH atau Ikan Hogfish
13. WRASSEFISH atau Ikan Keling
14. PIPEFISH atau Bajulan
15. SEAHORSE atau Kuda Laut
16. GROUPERFISH atau Kerapu
17. PARROTFISH atau Kakak Tua
18. SNAPPERFISH
19. TRIGGERFISH atau Ikan Treger
20. PUFFERFISH atau Ikan Buntel
21. LIONFISH atau Ikan Barong
22. ANGLERFISH atau Ikan Kodok
23. BATFISH atau Ikan Platak
24. SHARKFISH atau Ikan Hiu
25. RAYFISH atau Ikan Pari-Pari
26. EELFISH atau Belut
Dan Lain-lain.

Demikian kami sampaikan beberapa jenis Ikan Hias khususnya air laut, semoga bermanfaat. Mohon saran dan kritik !

Tidak ada komentar:

Posting Komentar